Postingan

Menampilkan postingan dari Agustus, 2020

Kenapa Sering Pilek saat Musim Hujan? Ini Cara Atasi Pileknya

Gambar
  Pilek umum terjadi ketika suhu ruangan sedang dingin-dinginnya. Terutama pada musim hujan seperti saat ini, risiko pilek karena kedinginan semakin meningkat. Bagaimana bisa? Menurut situsweb Cleveland Clinic, saat bernapas udara yang bersifat dingin dan kering dapat mengiritasi hidung. Sebagai salah satu bentuk pertahanan, kelenjar hidung menghasilkan lendir atau pilek berlebih untuk menjaga lapisan di saluran pernapasan tetap lembab. Pilak yang terlalu banyak akan bergumul dan mengakibatkan hidung tersumbat. Pilek disebabkan oleh banyak hal selain dari suhu ruangan. Seringnya dikarenakan infeksi virus atau alergi terhadap debu, bulu, atau serbuk sari. Hidung yang basah dan sering mengeluarkan pilek sering kali membuat risih. Tak jarang juga mengganggu aktivitas sehari-hari. Tetapi jangan khawatir, berikut tips mengatasi pilek menurut Healthline.com . Banyak minum air putih Minum banyak air putih dapat membantu mengencerkan pilek yang menyebabkan hidung tersumbat. Cobal

Apasih Arti “Usus yang Sehat Adalah Kunci Umur Panjang” ? Mari Cari Tahu Yuk!

Gambar
         Halo Yakult Family, pasti Anda pernah menemukan ungkapan “usus yang sehat adalah kunci umur panjang” saat membaca tulisan-tulisan dalam situs ini. Lalu apakah Anda mengetahui maksud dari kalimat tersebut? Jika jawabannya adalah be lum, mari kita cari tahu makna yang terkandung di dalamnya pada tulisan kali ini, yuk.             Usus merupakan organ dalam sistem pencernaan pada tubuh manusia. Terdapat dua macam usus yang berperan besar saat pengolahan makanan yaitu usus kecil dan usus besar. Usus kecil atau yang biasa juga disebut dengan usus halus memiliki peran dalam penyerapan sari-sari makanan dan m engubahnya menjadi energi untuk dialirkan dalam darah ke seluruh tubuh. Sedangkan usus besar berfungsi untuk menyerap air yang terdapat pada makanan dan sebagai tempat pembentukan feses hasil dari sisa pengolahan.                   Pada permukaan usus kecil terdapat lipatan-lipatan yang memiliki serabut halus bernama Vili yang berguna untuk mempermudah penyerapan nutrisi p